6 Cara Mengatasi Mabuk Perjalanan saat Mudik, Hindari Konsumsi Makanan Berat

cara mengatasi mabuk perjalanan saat mudik
cara mengatasi mabuk perjalanan saat mudik-Ilustrasi/Pixabay-

Duduklah dengan nyaman dan luruskan kaki Anda sebagai cara menghilangkan mabuk perjalanan. Pejamkan mata hingga rasa mual mereda. Jika merasa haus, Anda bisa minum air mineral.

Bacaan Lainnya

6. Hindari Membaca Buku atau Menggunakan Gadget

Membaca buku atau menggunakan gadget saat sedang dalam perjalanan mudik bisa memicu munculnya rasa mual dan pusing.

Sebab, kegiatan tersebut dapat menyebabkan ketakselarasan antara mata dan telinga Anda. Sebaiknya hindari kedua aktivitas tersebut. Sebagai gantinya, Anda bisa mendengarkan musik atau mengobrol dengan orang lain sepanjang perjalanan.(*)

Pos terkait