Sulap GoFood ‘Bakar’ Semangat UMKM di Sukabumi

Selama dua tahun berturut-turut, GoFood berkomitmen untuk membangun perekonomian dari sektor UMKM diseluruh pelosok negeri. (GoFood for Radar )

Tidak tanggung- tanggung kenaikannya mencapai 40 persen untuk layanan GoSend Instans, sementara untuk lanyanan lainnya seperti GO-BOX, Go-Send Same Day, Portal, API dan Go-Shop menyusul secara menyakinkan. Dalam kesematan itu Teuku Parvinanda merinci secara singkat bagaimana beberapa lanyanan milik Go-jek mulai dari Go-Send Instans, Go-Send Same Day dan Go-Shop.

Bacaan Lainnya

Seperti soal Go-Send Instan adalah paling diminati pelanggan, pasalnya proses antarnya relatif singkat dan itu sudah digunakan di 75 Kota. Kemudian Go-Send Same Day juga merupakan lanyanan pengiriman logistik yang diminati karena selain aman dan cepat juga pelanggan bisa tracking dan lanyanan ini berasuransi.

“Semua lanyanan sudah disediakan tinggal dipergunakan masyarakat, untuk saat ini hampir semua lanyanan mengalami kenaikan cukup baik angkanya bisa mencapai 40 persen, “terangnya.

Wilayah Jawa Bali memang menjadi sorotan dalam kasus Pandemi ini, makanya pertumbuhannya sangat dinanti sehingga bisa menjadi baromater untuk daerah lain. Sementara untuk Go-Food sendiri Go-Jek sudah ada 34 Juta Menu yang tersedia, itu tandanya lanyanan digital ini makin diminati masyarakat di masa pandemi.

Hal itu tentunya sangat diuntungkan bagi UMKM yang perlu di Dorong untuk melebarkan sanyapnya demi BangkitBersama menuju Indonesia Gemilang. Hal yang tidak mungkin menjadi mungkin, Lanyanan Go-Jek bagi penolong dan penyulap UMKM Tumbuh pasca pandemi. (hnd)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *