Melihat Anak Nelayan Palabuhanratu Berjualan Gorengan Nenek, Hidup Mandiri Cita-cita Jadi Polwan

Anak Nelayan
PATUT DICONTOH : Destiana Destriana (13) saat menjajakan dagangannya ke pengunjung pantai di Patuguran Palabuhanratu

Selama Pandemi COVID-19 Destiana yang sekolah di SD WR. Supratman ini tetap belajar secara daring dengan menggunakan handpohe ibunya. Ayah dan kakanya yang baru SMP profesinya sama melaut mencari ikan. “Bapak melaut kalau kakak dulu jualan cilok tapai sekarang kuli perahu (melaut),” bebernya.

Bacaan Lainnya

Destiana memulai berdagang mulai pukul 09:00 WIB dan pulang sore hari sampai dagangannya itu habis. Namun tidak setiap hari juga habis karena sudah jarang yang berkunjung ke psisir pantai. “Kadang habis kadang gak, tapi biasanya kalau gak laku suka dibagikan ke tukang kerompong. Kalau jualan dari kelas 2 SD,” tandasnya.(*)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *