Baru Diterbitkan BI, Ini Cara Mudah Cek Keaslian Uang Rupiah Kertas 2022

Bank Indonesia (BI) telah meresmikan 7
Bank Indonesia (BI) telah meresmikan 7 pecahan rupiah baru. Foto : INSTAGRAM/BANK INDONESIA--

Meski demikian terdapat tiga aspek inovasi penguatan dalam Uang TE 2022 yaitu desain warna yang lebih tajam, unsur pengaman yang lebih andal dan ketahanan bahan uang yang lebih baik.

Bacaan Lainnya

“Sebagai wujud rasa syukur atas anugerah kemerdekaan dan pencapaian hasil pembangunan sejauh ini, Bank Indonesia mengeluarkan dan mengedarkan ‘Uang Rupiah Kertas tahun Emisi 2022’ sejalan dengan semangat perayaan HUT ke–77 Kemerdekaan RI,” Tulis Instagram @bank_indonesia.

“Seperti layaknya para pahlawan memperjuangkan Kemerdekaan, uang Rupiah juga memiliki sejarah panjang sebagai alat pembayaran yang sah di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) hingga menjadi seperti sekarang” sambungnya.(*)

Pos terkait