Kapolres Bogor: Jangan Ada Pawai Obor di Peringatan 1 Muharram

Pawai-Obor
Kapolres Bogor, AKBP Harun tegas melarang warga Kabupaten Bogor, Jawa Barat, melakukan pawai obor pada peringatan 1 Muharram

Meski begitu, menurutnya Polres Bogor tetap melakukan penjagaan sebagai tindakan antisipasi jika ada masyarakat yang menimbulkan kerumunan di malam tahun baru 1443 Hijriah.

Bacaan Lainnya

Sementara Bupati Bogor Ade Yasin mengimbau masyarakat tetap di rumah masing-masing dalam merayakan tahun baru Islam sesuai anjuran dari Majelis Ulama Indonesia (MUI). “Sebaiknya kita jadikan pergantian tahun ini ajang muhasabah atau mengevaluasi diri kita,” kata Ketua Satgas Penanganan COVID-19 Kabupaten Bogor itu.

BACA JUGA : Perempuan Penjaga Warung Cilendek Bogor Ditemukan Tewas Mengenaskan

Ia meminta masyarakat juga mendoakan agar pandemi cepat berlalu seiring penurunan kasus penularan COVID-19 di Kabupaten Bogor.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *