Nisfu Sya’ban, Ini Doa dan Amalan yang Bisa Dilakukan

alam nisfu sya'ban
Ilustrasi: Malam nisfu sya'ban akan jatuh pada Jumat (18/3). Malam ini dikenal sebagai waktu pengampunan atas dosa-dosa yang telah diperbuat. Sepanjang malam tersebut biasanya digunakan oleh umat islam untuk tetap terjaga sepanjang malam, lalu memanjatkan amalan-amalan ibadah. (Dok.JawaPos.com)

Selain itu, amalan lain yang biasa dikerjakan yakni berzikir. Meliputi membaca istigfar 100 kali, tahmid dan takbir 100 kali, salawat nabi 100 kali, dan zikir lainnya.

Bacaan Lainnya

Pada malam ini juga dianjurkan agar saling meminta maaf kepada sesama. Pasalnya, dalam islam dianut kepercayaan bahwa dosa kepada sesama manusia atau hablum minannas bisa dimaafkan jika seseorang telah meminta maaf dan keikhlasan dari orang yang disakiti.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *