Pantau Mudik Lebaran, Ini 10 Titik CCTV yang Disiapkan Polres Sukabumi

LANCAR : Pantauan CCTV dibeberapa lokasi jalan yang di Pasang Polres Sukabumi terpantau lancar tidak terjadi kepadatan pengendara. (foto : tangkapan Layar)
LANCAR : Pantauan CCTV dibeberapa lokasi jalan yang di Pasang Polres Sukabumi terpantau lancar tidak terjadi kepadatan pengendara. (foto : tangkapan Layar)

Ia mengatakan jika ada kemacetan ataupun kecelakaan maka personel di TIK Polres Sukabumi akan langsung berkoordinasi dengan petugas di lapangan yang paling terdekat dengan titik lokasi kejadian, sehingga bisa meminimalisir dampaknya.

Bacaan Lainnya

Sementara itu, menyebutkan Perangkat CCTV tersebut dipasang di jalur-jalur utama mudik, baik di wilayah utara maupun selatan Kabupaten Sukabumi, kemudian di jalur wisata serta lokasi rawan kecelakaan dan kemacetan.

Menurut dia, keberadaan CCTV juga untuk mempercepat penanganan jika terjadi kecelakaan lalu lintas ataupun kemacetan, khususnya pada musim mudik Lebaran tahun ini. “Pemasangan CCTV tersebut sudah difungsikan untuk melakukan pemantauan dan mempermudah koordinasi petugas di lapangan,”tandasnya. (*)

Pos terkait