Presiden dan Mantan Presiden ACT Resmi Tersangka

ACT 
Ilustrasi ACT 

Karo Penmas juga menjelaskan soal perbuatan yang diduga dilakukan Presiden ACT Ibnu Khajar. Ibnu Khajar mendapat gaji dan berbagai fasilitas lain dari badan hukum yang terafiliasi dengan ACT.

Bacaan Lainnya

Selain Presiden ACT dan mantan Presiden ACT yang ditetapkan tersangka, ada juga tersangka lain yaitu Hariyana Hermain (HH) yang disebut sebagai salah satu Pembina ACT dan memiliki jabatan tinggi di ACT, termasuk mengurusi keuangan.

Selain ketiganya, polisi juga menetapkan N Imam Akbari (NIA) sebagai tersangka dalam kasus ACT ini “Persangkaan pasal tindak pidana penggelapan dan atau penggelapan dalam jabatan, tindak pidana informasi dan transaksi elektronik, dan atau tindak pidana yayasan atau tindak pidana pencucian uang,” ujar Brigjen Ahmad Ramadhan. (pojoksatu)

Pos terkait