Gawat,Ribuan Hektar Sawah Terancam Gagal Panen

“Namun, setelah irigasi Cimandiri jebol, warga merasa kesulitan untuk mencuci pakaiannya. Apalagi, mayoritas penduduk di Desa Wangunreja berada di dataran tinggi.

Sehingga ketika mereka membuat sumur untuk mendapatkan air bersih, sangat kesulitan. Jadi keberadaan saluran irigasi ini sudah menjadi kebutuhan warga dalam melakukan aktivitas seharinya mencuci pakaiannya,” paparnya.

Lebih lanjut Ali menjelaskan, pemerintah Desa Wangunreja sudah melakukan berbagai upaya untuk membangun kembali saluran irigasi tersebut.

Bahkan, dirinya sudah melaporkan kondisi saluran irigasi tersebut kepada pemerintah daerah Kabupaten Sukabumi hingga pemerintah provinsi.

“Rencananya, Dinas PSDA Provinsi Jawa Barat, baru akan melakukan pembangunan igirasi ini pada 2019 mendatang,” tandasnya.

Kendati demikian, pihaknya telah melakukan kerjasama dengan warga Desa Wangunreja, untuk memperbaiki saluran irigasi yang jebol tersebut sementara dengan peralatan seadanya.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *