Utang Negara Tembus Rp 7 Ribu Triliun, Demokrat Ingatkan Krisis Serius

Menkeu Sri Mulyani
Menkeu Sri Mulyani/Net

JAKARTA — Seiring membengkaknya utang negara yang kini tembus angka Rp 7.000 triliun, pemerintah dalam hal ini Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati diingatkan untuk waspada.

Pasalnya, tingginya utang negara yang masih memungkinkan untuk terus membengkak itu bisa berpotensi krisis yang teramat serius.

Bacaan Lainnya

Begitu disampaikan Sekretaris Fraksi Partai Demokrat Marwan Cik Asan, sebagaimana diposting dalam Twitter milik Politikus Partai Demokrat Cipta Panca Laksana, pada Selasa (5/4).

“Utang Indonesia tembus Rp 7 ribu T. Makin mengkhawatirkan. Sekretaris @FPD_DPR @MarwanCikAsan mengingatkan Menkeu soal utang ini,” kata Panca.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *