Masih Ada Jalur Seleksi Mandiri

JAKARTA – Para peserta seleksi bersama masuk perguruan tinggi negeri (SBMPTN) yang tidak lulus diminta tidak berkecil hati, pasalnya masih ada jalur lain untuk masuk PTN.

Diketahui dari 800.001 peserta, yang lulus hanya 165.831 orang. Sisanya dinyatakan gagal masuk PTN.

Bacaan Lainnya

Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir menyampaikan ucapan selamat bagi peserta yang diterima di PTN pilihannya.

Sedangkan bagi yang tidak diterima dia berharap untuk tidak berkecil hati.

“Saya ucapkan selamat bagi anak Indonesia yang mendapatkan kesempatan yang baik kali ini. Bagi yang belum lulus, masih ada kesempatan lain melalui jalur Seleksi Mandiri.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *