PKS : Kalau Ada Seniman Mural yang Merasa Terancam, Kami Siap Bantu

PKS
Ketua DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Mardani Ali Sera/Net

Standar yang dimaksud anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) itu adalah tempat pembuatan mural yang tidak mengganggu publik, jati diri yang jelas, dan pesan yang tajam.

Bacaan Lainnya

“Mural (kritik) adalah energi positif untuk memaksa rezim, siapapun termasuk kalau PKS diizinkan Allah berkuasa, maka rezim yang pegang harus selalu dikontrol dan rendah hati,” jelas Mardani. “Karena mereka punya aparat, anggaran, kekuasaan, mereka diberikan mandat,” pungkasnya

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *