Masjid Ahmadiyah Dibakar, Banser Keluarkan Tiga Instruksi, Begini Isinya

masjid Ahmadiyah
Kondisi masjid Ahmadiyah di Sintang, Kalimantan Barat yang dirusak massa pada Jumat 3 September 2021/Net

Ketiga, anggota Banser diminta sigap, tanggap, dan segera merespons setiap peristiwa intoleran dan perusakan tempat-tempat ibadah dengan melakukan komunikasi dan koordinasi dengan aparat keamanan (TNI/Polri) dan pemerintah daerah setempat.

Bacaan Lainnya

Surat tersebut diteken pada Sabtu (4/9) dengan ditandatangani oleh Kasatkornas Banser, Hasan Basri Sagala.

“Demikian instruksi ini untuk dilaksanakan dengan sebaik-baiknya dan penuh tanggung jawab,” demikian surat bertanda tangan Hasan Basri Sagala.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *