Peringati Hari Bhakti Rimbawan, PKSM Hijaukan Waluran dengan Tanam Pohon

PENGHIJAUAN : Ketua PKSM Kabupaten Sukabumi, H Maman Suparman bersama Kepala CDK Wilayah III Sukabumi, Uuh Suparman dan Ketua IPKINDO DPD Kabupaten Sukabumi, Iman Rusmandar saat menanam pohon di waluran pada Kamis (08/04/2021).

Kegiatan ini juga merupakan salah satu suport dalam program GTPP dan pada tahun ini KCD III Wilayah Sukabumi akan menanam sebanyak 5000 pohon untuk mensukseskan program Gubernur Jawa Barat. Menurutnya, kegiatan penanaman pohon tersebut merupakan salah satu langkah maju agar program yang di gagas oleh Gubernur Jawa Barat bisa sukses.

“Iya, yang kami tangkap dari Pak H Maman ini adalah salah satunya semangat kepeloporan yang harus dicanangkan dan dikembangkan sehingga tingkat capaian beliau itu bisa didesiminasi di Sukabumi khususnya dan di Jawa Barat pada umumnya,” pungkasnya. (den/d)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *