230 Kasus PMK Hewan Ternak Ditemukan di Karawang

Dinas Temukan 230 Kasus PMK Hewan
Dinas Temukan 230 Kasus PMK Hewan Ternak di KarawangIlustrasi Hewan Ternak. (Istimewa)

Handoko mengatakan, PMK merupakan sejenis virus yang menular menyerang pada hewan, tetapi tidak menular kepada manusia. “Kalau PMK ini tidak menular pada manusia karena bukan penyakit Zoonosis, Zoonosis itukan atau penyakit zoonotik adalah penyakit yang dapat ditularkan dari hewan ke manusia ataupun sebaliknya, kerugiannya hanya secara materi atau bencana ekonomi terjadi hewan kurang sehat, yah pada kondisi parah hewan itu bisa ambruk,” jelasnya.

Bacaan Lainnya

Pihaknya juga menghimbau kepada masyarakat Karawang apabila menemukan ternak Sapi, Kerbau, Kambing, Domba dan Babi yang memiliki lepuh pada mulut atau mocong, lidah dan kaki serta air liur yang berlebih, bisa segera melaporkan ke Satgas PMK.

“Atau bisa menghubungi contact person ke 0877 7973 4101 (Iip Kholifah) atau kepetugas penyuluh pertanian lapangan disetiap desanya, masyarakat untuk tetap tenang jangan panik, dan jangan jual hewan ternak yang sakit, karena PMK pada hewan dapat disembuhkan,” pungkasnya. (Ega/pojokkarawang)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *