Negara Iran Krisis, Lima Pendemo Kenaikan Harga Tewas

Aparat Iran berjaga saat massa melakukan
Aparat Iran berjaga saat massa melakukan aksi protes pada Sabtu 14 Mei 2022/Net

Gelombang protes datang menyusul keputusan pemerintah untuk memotong subsidi impor pangan, sebagai bagian dari paket penghematan yang diungkapkan oleh Presiden Ebrahim Raisi awal pekan ini dengan maksud menyelamatkan ekonomi yang terpukul oleh sanksi, dan juga inflasi yang melonjak yang diperparah oleh konflik Ukraina.

Sebagai konsekuensi dari penghapusan subsidi tersebut adalah kenaikan drastis harga barang kebutuhan sehari-hari, seperti minyak goreng, ayam, telur, dan susu. Kenaikannya pun mencapai hingga 300 persen.(*)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *