Ini Daftar Manifest KRI Nanggala 402, Ada yang Pernah Tinggal di Cibadak Sukabumi

RADARSUKABUMI.com – Setelah hilang kontak di perairan Bali utara, beredar daftar 53 ABK KRI Nanggala 402. Dalam manivest tersebut, dipimpin seorang komandan kapal, yakni Lekol Laut (P) Heri Oktavian.

Ia didampingi oleh Mayor Laut (P) Eko Firmanto dan Mayor Laut (T) Wisnu Subiyantoro. Daftar 53 ABK KRI Nanggala 402 itu tertutang dalam Surat Perintah Nomor Sprin/150/IV/2021.

Bacaan Lainnya

Surat tersebut memerintahkan Letkol Laut (P) Heri Oktavian bersama sejumlah nama lainnya menjalankan tugas dalam rangka latihan penembakam torpedo SUT.

Salah satu dari manifest KRI Nanggala 402 terdapat nama Kolonel Laut Harry Setyawan. Komandan Satuan Kapal Selam (Dansatsel) Komando Armada (Koarmada) II Kapal Selam KRI Nanggala 402 itu pernah tinggal lama di Cibadak, Kabupaten Sukabumi.

Mega Rahmawati, salah seorang Keluarga Kolonel Laut (P) Harry Setyawan di Cibadak mengungkapkan bahwa pihaknya masih cemas lantaran keberadaannya belum ditemukan.

“Saya awal mengetahui dari kaka sepupunya Kolonel Laut (P) Kicky Salvachdie, yang saat itu mengabarkan bahwa kapal yang dinakodai beliau hilang kontak, “jelas perempuan yang akrab disapa Ceu Ega tersebut.

Berikut daftar 53 ABK KRI Nanggala 402:
1. Letkol Laut (P) Heri Oktavian bertindak sebagai komandan kapal

2. Mayor Laut (P) Eko Firmanto

3. Mayor Laut (T) Wisnu Subiyantoro

4. Kapten Laut (E) Yohanes Heri

5. Kapten Laut (P) I Gede Kartika

6. Lettu Laut (P) Muhadi

7. Lettu Laut (P) Ady Sonata

8. Lettu Laut (P) Imam Adi

9. Lettu Laut (T) Anang Sutriatno

10. Letda Laut (E) Adhi Laksmono

11. Letda Laut (P) Munawir

12. Letda Laut (T) Rhesa Tri

13. Letda Laut (T) Rintoni

14. Letda Laut (P) M Susanto

15. Serka Bah Ruswanto

16. Sertu Bah Yoto Eki Setiawan

17. Sertu Ttu Ardi Ardiansyah

18. Sertu Kom Achmad Faisal

19. Sertu Kom Willy Ridwan Santoso

20. Sertu Eko M Rusdiyansyah

21. Sertu Eki Ryan Yogie Pratama

22. Sertu Mes Dedi Hari Susilo

23. Serda Bah Bambang Priyanto

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *