Ridwan Kamil Serapan APBD Jawa Barat 2022 capai 96 persen

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil melaksanakan Rapat Pimpinan di Lingkungan Pemprov Jabar di Gedung Sate, Kota Bandung, Senin (2/1/2023). (ANTARA/HO-Humas Pemda Jawa Barat)

Dia mencontohkan, program Petani Milenial yang masih kurang di beberapa lini akan diperbaiki. Begitu pun program lain seperti OPOP, Desa Digital, dan program lain. Adapun masa jabatan Gubernur Ridwan Kamil bersama Wakil Gubernur Uu Ruzhanul Ulum akan habis per 5 September 2023 atau kurang lebih tinggal delapan bulan lagi.

Bacaan Lainnya

Tercatat selama empat tahun memimpin Jabar sebagai pemda, maupun provinsi telah memperoleh 451 penghargaan baik tingkat nasional, maupun internasional.

Menurut Gubernur, seluruh perangkat daerah mesti bangga karena artinya ada 451 perubahan ke arah yang lebih baik. Puncak pencapaian sejauh ini adalah kehadiran Masjid Raya Al Jabbar di Gedebage, Kota Bandung, yang mana akhirnya Provinsi Jabar memiliki masjid raya sendiri.(*)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *